in ,

Mudah dan Gratis!! Situs Download Preset Kinemaster Terbaru 2022

Photo by Skye Studios on Unsplash

Situs Tempat Download Preset Kinemaster Terbaru 2022 – Kinemaster adalah sebuah aplikasi yang dikembangkan oleh Nex Streaming sejak 2013 lalu. Aplikasi ini memiliki fungsi utama yaitu untuk mengedit video, yang bisa digunakan oleh para pengguna smartphone android maupun iOS.

Di dalamnya kita dapat melakukan proses editing dengan di dukung oleh beberapa alat atau fitur yang mirip aplikasi editor video pada computer.

Mulai dari penambahan variasi video seperti efek, filter, memotong/menggabungkan video, transisi, dan lainnya ada di Kinemaster ini. Berkaitan dengan efek-efek yang di sediakan oleh kinemaster, tidak semua efek bisa kita dapatkan dengan Cuma-Cuma.

Situs Tempat Download Preset Kinemaster Terbaru 2022

Kita harus membeli atau mendownload preset yang di inginkan secara gratis. Preset pada kinemaster umumnya adalah transisi, efek benda nyata, kombunasi warna dan beberapa lainnya.

Adanya preset akan memudahkan kita untuk memepercantik video dengan sentuhan efek yang bisa di tempel secara otomatis, jadi kita tak perlu membuatnya secara manual.

Maka dari itu kali ini admin akan berbagi info tentang Tempat mendownload preses kinemaster beserta cara menggunakannya. Simak ya!

Toko Asset Kinemaster

Tidak hanya untuk mengedit video saja, Kinemaster juga memiliki toko sendiri yang menyediakan kumpulan preset efek, transisi, hamparan, filter warna, font bahkan audio untuk bisa kita gunakan secara gratis. Namun, kita harus dalam keadaan online.

Baca Juga : Cara Hubungkan CCTV Xiaomi Mi Home Security 360 Ke Handphone

Inilah tutorial cara menggunakannya :

  • Buka aplikasi Kinemaster dan buat proyek Video.
  • Klik menu Media untuk menambahkan video.
  • Setelah itu, klik icon berbentuk Toko di sebelah kanan.
  • Maka akan muncul berbagai preset bermacam-macam yang bisa kamu gunakan, Pilih yang di inginkan.
  • Dengan begitu preset akan langsung terpasang dan kamu hanya perlu mengatur posisi dan waktunya sesuai kebutuhan.
  • Jika sudah klik ikon Share dan Ekspor untuk menyimpan video-nya.
  • Selesai.

Kinemaster Preset Gratis

Jika pada Toko Asset yang di sediakan Kinemaster kamu belum juga mendapatkan preset yang di inginkan, kali ini admin menyiapkan beberapa preset elemen efek yang bisa digunakan secara gratis dan mudah. Berikut langkah-langkah mengunduh sampai memasang preset-nya di video yang kalian edit.

  • Silahkan download file preset pada link berikut https://bit.ly/3zZQZ0k
  • Setelah itu, ekstrak file tersebut di HP kalian atau dengan bantuan aplikasi ZAchiver.
  • Maka akan muncul beberapa elemen preset seperti efek api, salju, petir, cahaya dan lainnya.
  • Jika semua langkah di atas sudah berhasil, kita langsung buka aplikasi Kinemaster dan buatlah Projek.
  • Lalu masukkan video yang akan di tambahkan preset menggunakan menu Media.
  • Selanjutnya klik menu Lapisan lalu Media dan pilih elemen preset yang kamu inginkan.
  • Klik layer preset tersebut, lalu pada menu bar sebelah kanan cari menu Menyampur dan ubah ke pilihan Layar.
  • Nah inilah preset elemen cahaya yang sudah admin contohkan pada salah satu video. Kamu bisa mengatur posisi dan waktu yang di perlukan.
  • Dan jika sudah klik icon Bagikan di sebelah kiri Lalu selesaikan proses Ekspor untuk menyimpannya
  • Maka inilah hasilnya. Apabila kamu penasaran ingin melihatnya dalam bentuk video, silahkan unduh file pada link tadi di atas. Di dalamnya terdapat file preset dan contoh video-nya.

Berikut beberapa tempat untuk mendownload Preset Kinemaster yang admin sarankan. Banyak sekali elemen pelengkap video yang bisa di pakai agar hasilnya lebih keren dan menarik perhatian orang ketika melihatnya. Dan yang pasti adalah gratis ya gais! Yuk buruan coba.

What do you think?

Written by user

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

GIPHY App Key not set. Please check settings

Hubungkan CCTV Xiaomi

Cara Hubungkan CCTV Xiaomi Mi Home Security 360 ke Handphone

antivirus untuk lindungi pc

Work Gunakan 5 AntiVirus Ini Untuk Lindungi PC atau Laptop Kalian Terbaik 2022!!!